Yuk Kenalan dengan Kepul
Menghubungkan Masyarakat, Pengepul & Bisnis Sembari Menjaga Lingkungan
Kepul merupakan sebuah inovasi dalam upaya optimalisasi jual beli sampah yang dapat didaur ulang. Aplikasi ini digunakan oleh masyarakat yang ingin menjual sampah kepada para pengepul, mereka yang bermata pencaharian dengan membeli sampah dari masyarakat untuk kemudian dijual kembali kepada pengepul besar, ataupun pabrik daur ulang sampah. Di kepul, masyarakat bisa menjual lebih dari 60 jenis sampah sampah organik dan non-organik.
Mengapa Harus Kepul
Keunggulan Kami

Pionir di Kota Medan

Semua driver Kepul berasal dari profesi pengepul sampah

Bisa menjual lebih dari 30 jenis sampah organik dan non-organik

Harga sampah lebih tinggi

Penjemputan sampah gratis

Menjual sampah dengan mudah dan cepat
Kontribusi Untuk Masyarakat
Program Kepul






Direktori Harga
Daftar Harga Real-Time
Update harga komoditas sampah terbaru setiap saat
AC Komplit
Rp. 210000
per Unit

Aki
Rp. 7000
per Kg

Aluminium
Rp. 7000
per Kg

Atom Botol
Rp. 2000
per Kg

Atom Ember
Rp. 1200
per Kg

Atom Hitam
Rp. 1000
per Kg

Babet
Rp. 5500
per Kg

Besi Padu
Rp. 3000
per Kg
Publikasi Kepul
Liputan Media











